Telur Perkutut Jarang Menetas

Apakah anda pernah mengalami indukan perkutut anda yang mengeram lalu meninggalkan telurnya sendiri????..... ternyata telur yang dierami itu tidak menetas trus apa yang menjadi penyebabnya dan bagaimana cara mengatasinya???
Setelah sekian lama saya mengamati ternak perkutut saya yang ada kalanya telur yang dierami tidak menetas atau yang menetas hanya satu telur saja sedang yang satunya ternyata kopyor atau tidak menetas. Padahal induknya juga kawin dengan artian tidak mungkin telurnya tidak dibuahi si pejantan.

Setelah sekian lama saya amati dengan memengang iduk pejantan dan betina mungkin kena cacingan sehingga kesehatan menurun tetapi setelah saya obati pakai obat cacing ternyata sama aja tidak ada perubahan telur masih sering tidak menetas dan sekian lama saya amati dan analisa kiranya saya menemukan jawabanya ....

Untuk ukuran tubuh ya lumayan artinya tidak kurus dan juga tidak gemuk tetapi perlu diperhatikan bulu yang ada disekitar dubur, untuk perkutut betina tidak terlalu banyak memiliki bulu disekitar dubur tetapi untuk si pejantan bulu disekitar dubur sangat tebal dan lebat hal ini yang menyebabkan ketika kawin si pejantan tidak bisa membuahi si betina atau seperma si pejantan tidak bisa sampai si betina karena terhalang oleh bulu yang terlalu tebal tadi. Dan untuk solosinya saya memotong bulu disekitar dubur si pejantan dengan mengurangi secukupnya saja agar ketika kawin si pejantan bisa membuahi si betina tanpa ada penghalang dan akirnya terbukti telur yang dierami menetas semua tiap 2 butir yang dierami menetas semua. Semoga pengalaman saya bermanfaat bagi anda ...

Tidak ada komentar:

Alamat Kami:

Alamat Kami:

Cara Pembelian dan Pengiriman